Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan dan pembuatan software pembelajaran bahasa mandarin tingkat pemula khususnya anak-anak

Ide dalam pembuatan software ini didasari dari pemakaian software Speak
Chinese Language dan software Anak Cerdas yang mengajarkan Bahasa Inggris
pada anak-anak. Mengingat Bahasa Mandarin yang semakin penting peranannya,
maka pembelajaran Bahasa Mandarin harus dimulai sejak usia anak-anak. Belajar
Bahasa Mandarin bukanlah hal yang mudah untuk dipelajari sendiri oleh anak,
maka dibuat software pembelajaran Bahasa Mandarin dengan animasi yang
diharapkan dapat menarik minat anak dalam belajar
Proses pembuatan program disini menggunakan Macromedia Flash MX,
sebagai front end. Semua animasi tulisan dan gambar dibuat pada Macromedia
Flash. Database yang ada menggunakan Firebird 1.5. Borland Delphi 7.0.
berfungsi sebagai middleware yang menghubungkan database yang ada ke dalam
Macromedia Flash
Dari pengetahuan umum tadi, software pembelajaran Bahasa Mandarin
dibuat guna membantu pembelajaran pada anak. Software ini disusun dengan
tujuan agar anak dapat belajar Bahasa Mandarin secara mandiri, dan juga
membantu anak agar dapat mengingat tulisan kanji yang sulit dipelajari sendiri.
Dalam software dilengkapi dengan permainan. Dengan demikian penggabungan
antar pendidikan dengan permainan dapat diwujudkan.

Creator(s)
  • (26400101) LEYDI SUGIARTO
Contributor(s)
  • Djoni Haryadi Setiabudi → Advisor 1
  • Adi Wibowo, S.T., M.T. → Advisor 2
  • Gregorius Satiabudhi → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2004
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02000208/INF/2004; Leydi Sugiarto (26400101)
Subject(s)
  • SOFTWARE ENGINEERING
  • PROGRAMMING (ELECTRONIC COMPUTERS)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject