Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh persepsi gaya kepemimpinan terhadap perilaku kerja karyawan (studi kasus pada: PT. Anglomas Internasional Bank)

Gaya pemimpin mempunyai peran dalam memajukan perusahaan,
pimpinan dapat menerakan gaya yang sesuai dengan persepsi karyawan. Persepsi
karyawan akan gaya kepemimpinan pada PT. Anglomas Internasional Bank
adalah gaya kepemimpinan otokratis, hal ini dikarenakan adanya suatu prinsip
kehati-hatian dalam pengelolaan bank (prudential banking) karena kegiatan utama
dari bank adalah sangat beresiko. Dari keseluruhan karyawan PT. Anglomas
Internasional Bank, 49% karyawan berperilaku kerja tinggi, 28% karyawan
berperilaku kerja sedang dan 23% karyawan berperilaku kerja rendah. Perilaku
kerja sebagian besar karyawan yang tinggi ini menunjukkan bahwa karyawan PT.
Anglomas Internasional Bank mempunyai semangat dan prestasi kerja yang dapat
mendukung keberhasilan perusahaan.
Dari penelitian ini terungkap adanya pengaruh persepsi gaya
kepemimpinan terhadap perilaku kerja karyawan. Hal ini menunjukkan bahwa
sikap pemimpin telah membawa bawahan pada suatu sikap mendukung
sepenuhnya segala kegiatan dan program-program perusahaan.

Creator(s)
  • (31400085) YENI MARLINA
Contributor(s)
  • Ratih Indriyani → Advisor 1
  • Thomas Santoso → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2005
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 05011969/MAN/2005; Yeni Marlina (31400085)
Subject(s)
  • EMPLOYEE MOTIVATION
  • PERSONNEL MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject