Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perwujudan budaya jawa dan nilai-nilai ajaran Kristen pada interior Gereja Kristen Jawi Wetan

Ajaran agama Kristen di dalam mewujudkan tempat beribadahnya
memperbolehkan penggunaan wujud benda budaya setempat. Hal ini menjadi
daya tarik untuk meneliti pada Interior Gereja Kristen jawi Wetan. Interior yang
diteliti meliputi lambang gereja, organisasi ruang, elemen pembentuk ruang,
elemen pendukung ruang, elemen dekorasi serta prabot. Metode penelitian yang
digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian
menunjukan bahwa GKJW adalah gereja Kristen yang mengadopsi budaya Jawa
dan nilai - nilai ajaran Kristen pada unsur - unsur interiornya; serta perwujudan
unsur - unsur tersebut ada yang memiliki makna sesuai dengan nilai - nilai ajaran
Kristen.

Creator(s)
  • (41400083) PAULUS WIDJAJA
Contributor(s)
  • WASIS SOEBARNIATI → Advisor 1
  • Adi Santosa → Advisor 2
  • J. Loekito Kartono → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2005
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 00010249/DIN/2005; Paulus Widjaja (41400083)
Subject(s)
  • CHURCH BUILDINGS--DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject