Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Browse by Themes

40.840 collection(s) found
Kajian persepsi visual pada elemen sekuens di Museum Kereta Api Ambarawa

Penelitian ini membahas persepsi visual pengunjung terhadap elemen sekuens yang ada di Museum Kereta Api Ambarawa. Persepsi visual tersebut dapat diartikan sebagai nyaman atau tidaknya pengunjung saat berada di salah satu sekuens di museum. Tingkat kenyaman bersifat subjektif bergantung pada bagaimana pengunjung tersebut menilai sekuen tersebut berdasarkan mata mereka (secara visual). ...

Creator(s)
PHEBE PETRINA ANANDAJU
Contributor(s)
Rony Gunawan
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 02023939/ARS/2019; Phebe Petrina Anandaju (22415078)
Total File
9 file(s)
Pengaruh fasilitas dan citra merek terhadap niat pembelian ulang produk Starbucks di Surabaya

Fasilitas adalah tempat yang dapat melengkapi kebutuhan pelanggan dan citra merek adalah pandangan pelanggan terhadap merek karena pelanggan pernah membeli sebelumnya. Bila perusahaan ingin meningkatkan niat pembelian ulang dapat dilakukan dengan memberikan fasilitas yang memadai dan meningkatkan citra merek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh fasilitas dan citra ...

Creator(s)
NOVILIA HADIYONO
Contributor(s)
Yonathan Palumian, S.M.B. ,M.S.M, AGUSTINUS SIMANJUNTAK, Sesilya Kempa, S.E., M.M.
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31011732/MAN/2019; Novilia Hadiyono (31415178)
Total File
9 file(s)
Pengaruh cahaya pada tata letak meja terhadap kenyamanan visual pengunjung restoran

Sistem tata cahaya adalah salah satu elemen utama dalam suatu ruangan yaitu digunakan sebagai elemen penerangan. Pada restoran, elemen ini sangat penting dalam memberikan suasana dan kenyamanan visual pengunjung. Salah satu restoran yang menonjol dalam pencahayaan dijadikan sebagai objek penelitian yaitu Domicile kitchen and lounge yang berlokasi di pusat kota Surabaya. ...

Creator(s)
EVELYN LIM
Contributor(s)
Luciana Kristanto, Lilianny Sigit Arifin, Danny Santoso Mintorogo
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 00623915/ARS/2019; Evelyn Lim (22415044)
Total File
9 file(s)
Pengaruh daya tarik, persepsi kualitas produk, norma subjektif dan popularitas merek terhadap kebutuhan reputasi dan minat pembelian ulang pada merek-merek smartphone di kalangan mahasiswa Fakultas Bisnis dan Ekonomi Universitas Kristen Petra

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh daya tarik, persepsi kualitas produk, norma subjektif dan popularitas merek terhadap kebutuhan reputasi dan minat pembelian ulang pada merek-merek smartphone di kalangan mahasiswa Fakultas Bisnis dan Ekonomi Universitas Kristen Petra. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, menggunakan sampel 121 responden mahasiswa, dan teknik ...

Creator(s)
NIKO SETIAWAN
Contributor(s)
FERRY JAOLIS, Thomas Santoso
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31011741/MAN/2019; Niko Setiawan (31415055)
Total File
9 file(s)
Cannibalism in "In The Heart of the Sea"

In this study, I examine the causes of cannibalism that the survivors of Essex commit in Ron Howard's film, In The Heart of the Sea. I also observe the aftereffect of cannibalism that affect the survivors' lives throughout their lives. With the assumption that the survivors characters of In The Heart ...

Creator(s)
ALLENSIA SARAH LEVIRA
Contributor(s)
Setefanus Suprajitno, Jenny Mochtar Djundjung, Liliek Soelistyo
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
UndegraduateThesis No. 01012279/ING/2019; Allensia Sarah Levira (11415022)
Total File
6 file(s)
Analisa pengaruh service quality terhadap repurchase intention dengan brand trust sebagai variabel mediasi pada Profira Aesthetic and Anti-Aging Clinic Surabaya

Pertumbuhan bisnis klinik kecantikan di Indonesia, terutama di kota-kota besar, seperti di Surabaya, menunjukkan kemajuan yang sangat pesat dengan tingkat persaingan yang semakin ketat, sehingga calon konsumen banyak diuntungkan dengan alternatif pilihan yang semakin selektif. Hal inilah yang harus diperhatikan oleh Profira Aesthetic and Anti-Aging Clinic sebagai salah satu klinik kecantikan ...

Creator(s)
EVELYN AGNES
Contributor(s)
Hatane Semuel, FERRY JAOLIS
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 36020728/MAN/2019; Evelyn Agnes (36415082)
Total File
9 file(s)
Studi efektivitas pencahayaan atrium Lenmarc Mall di Surabaya

Atrium mal merupakan pusat dari sebuah mal dan memiliki fungsi sebagai tempat pameran, tempat berjalan, dan tempat berkumpul. Elemen arsitektur yang sering digunakan pada masa ini ialah skylight. Salah satu Mal Surabaya yang memiliki skylight pada atriumnya adalah Lenmarc Mal, yang memiliki masalah, yakni dirasa gelap sehingga kurang efektif mewadahi kegiatan-kegiatan ...

Creator(s)
THERECIA CHANY HARTONO
Contributor(s)
Luciana Kristanto, Lilianny Sigit Arifin, Danny Santoso Mintorogo
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 06023941/ARS/2019; Therecia Chany Hartono (22415084)
Total File
8 file(s)
Perancangan buku wisata edukasi Taman Nasional Gunung Leuser dengan media fotografi

Perancangan ini dibuat atas adanya data kurangnya kunjungan dari wisatawan nusantara, sedangkan Taman Nasional Gunung Leuser ini telah menjadi salah satu objek wisata favorit di Sumatra Utara bagi wisatawan mancanegara. Oleh karena itu, dengan adanya perancangan ini diharapkan banyak wisatawan nusantara akan tahu, menghargai, dan berkunjung ke Taman Nasional Gunung Leuser ...

Creator(s)
ROBBY GUNAWAN
Contributor(s)
Baskoro, Yusuf Hendra Y., Listia, Rika Febriani
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Fotografi No. 00023327/DKV/2019; Robby Gunawan (42415070)
Total File
29 file(s)
Perancangan buku Batik Tutur sebagai media promosi bagi masyarakat Blitar

Hampir setiap provinsi di Indonesia memiliki kerajinan batik dengan berbagai macam ciri khas. Blitar pun mempunyai batik khas dari peninggalan zaman dahulu, sehingga harus dipelihara dan dilestarikan. Dengan kurangnya informasi yang ada tentang batik tutur, masyarakat Blitar tidak mengetahui bahwa Blitar sendiri mempunyai batik khas. Dengan ketidaktahuan masyarakat akan batik tutur ...

Creator(s)
DEWI MEGAWATI
Contributor(s)
Aniendya Christianna, Maria Nala Damajanti, Rebecca Milka Natalia Basuki, Hendro Aryanto
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Promosi Produk No. 00023384/DKV/2019; Dewi Megawati (42415155)
Total File
20 file(s)
Representasi perempuan dalam iklan televisi Downy varian parfum collection dan premium parfum

Bersamaan dengan diluncurkannya produk Downy Parfum Collection dan Premium Parfum, Downy juga mengeluarkan dua iklan yang ditayangkan di televisi nasional. Kedua iklan ini merepresentasikan tokoh perempuan dengan cara yang berbeda dari iklan-iklan sebelumnya, dimana sebelumnya perempuan selalu digambarkan sebagai ibu rumah tangga. Selain itu, elemen “luar negeri” dan “orang asing” terlihat ...

Creator(s)
JESSICA ALICIA SURYA
Contributor(s)
Listia, Rika Febriani, Ani Wijayanti Suhartono, Ryan Pratama Sutanto, S.Sn., M.Med.Com
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 00023378/DKV/2019; Jessica Alicia Surya (42415145)
Total File
9 file(s)
Perancangan branding dan packaging Ayam Geprek Cipta

Ayam Geprek Cipta merupakan salah satu usaha makanan baru di kecamatan Kunduran kabupaten Blora. Produk makanan Ayam Geprek Cipta ini dapat bersaing dengan kompetitornya. Namun Ayam Geprek Cipta belum memiliki identitas brand. Hal ini membuat Ayam Geprek Cipta tidak diketahui oleh masyarakat. Tujuan dari perancangan ini adalah untuk membuat identitas brand ...

Creator(s)
INSAN CIPTA WIRAWAN
Contributor(s)
Listia, Rika Febriani, Ani Wijayanti Suhartono, Ryan Pratama Sutanto, S.Sn., M.Med.Com
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Desain Kemasan No. 00023348/DKV/2019; Insan Cipta Wirawan (42415099)
Total File
21 file(s)
Perancangan buku interaktif sebagai media terapi zoophobia untuk anak-anak usia 4-6 tahun

Zoophobia adalah perasaan cemas atau takut yang tidak wajar terhadap hewan yang sesungguhnya tidak berbahaya. Zoophobia mudah menyerang anak-anak usia 4-9 tahun, dan jika dibiarkan akan semakin parah ketika anak beranjak dewasa. Celakanya, jumlah tenaga kesehatan jiwa (psikolog, psikiater, dan perawat jiwa) di Indonesia masih terbatas. Maka dari itu, dirancanglah sebuah ...

Creator(s)
CARINA FERNANDITHA
Contributor(s)
Heru Dwi Waluyanto, Bing Bedjo Tanudjaja, Anang Tri Wahyudi, Asnar Zacky
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Komik/Ilustrasi/Cergam No. 00023362/DKV/2019; Carina Fernanditha (42415121)
Total File
10 file(s)
Perancangan wisata perahu Kalimas sebagai apresiasi pada pembelajaran sejarah Kota Surabaya

Perancangan ini merupakan perancangan Wisata Perahu Kalimas yang lokasinya berada di kota Surabaya. Surabaya sebagai kota Pahlawan memiliki banyak warisan budaya dan tempat bersejarah. Sungai Kalimas yang mengalir di tengah kota Surabaya memiliki sejarah yang sangat kental di kota Pahlawan. Latar belakang perancangan didasarkan pada realita yang ada bahwa apresiasi masyarakat ...

Creator(s)
ESTHER YULYANA
Contributor(s)
Aristarchus Pranayana, Ryan Pratama Sutanto, S.Sn., M.Med.Com, Andrian Dektisa Hagijanto, Ani Wijayanti Suhartono
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Kampanye Komersial No. 00023395/DKV/2019; Esther Yulyana (42415173)
Total File
35 file(s)
Perancangan brand identity e-commerce "Greater Good"

Greater Good adalah e-commerce yang menjual produk natural, organik dan zero living product. Sebagai sebuah e-commerce, Greater Good hanya memiliki logo yang kurang mencerminkan identitasnya sebagai e-commerce produk natural, organik dan zero living product. Logo saja tidaklah cukup bagi sebuah e-commerce agar dapat dibedakan dengan kompetitor. Perancangan menggunakan metode analisa SWOT, ...

Creator(s)
JENNIFER MARIANA HALIM
Contributor(s)
Andrian Dektisa Hagijanto, Listia, Yusuf Hendra Y., Bernadette Dian Arini Maer
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Identitas Perusahaan No. 00023284/DKV/2019; Jennifer Mariana Halim (42415007)
Total File
28 file(s)
Perancangan kampanye sosial untuk mengajak orang tua cek rutin gigi anak agar anak tidak takut pergi ke dokter gigi

Anak-anak di bawah 5 tahun akan mengalami masa dimana mereka harus pergi ke dokter gigi bersama orang tua mereka namun seringkali orang tua pertama kali mengajak anak ke dokter gigi saat anak mengalami sakit gigi dan bisa membuat anak trauma. Melalui kampanye “Berani Unjuk Gigi” yang bekerja sama dengan Taman ...

Creator(s)
REYNO PUTRADEWA SANTOSA
Contributor(s)
Deddi Duto Hartanto, Merry Sylvia, S.Sn, Elisabeth Christine Yuwono , Vanessa Yusuf
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Iklan Layanan Masyarakat No. 00023278/DKV/2019; Reyno Putradewa Santosa (42415001)
Total File
30 file(s)
Perancangan komik online untuk memperkenalkan socially prescribed perfectionism bagi generasi milenial

Perancangan komik ini bertujuan untuk memperkenalkan socially prescribed perfectionism bagi generasi milenial. Socially prescribed perfectionism adalah perilaku dimana seseorang sering merasa dituntut untuk memenuhi ekspektasi orang lain. Orang ini percaya bahwa orang lain menilai mereka dengan kejam dan mereka perlu menunjukkan kesempurnaan untuk mendapatkan penerimaan. Adanya peningkatan sebanyak 33% socially prescribed ...

Creator(s)
MARIA FRANSISKA SULISTIO
Contributor(s)
Heru Dwi Waluyanto, Bing Bedjo Tanudjaja, Anang Tri Wahyudi, Aznar Zacky
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Komik/Ilustrasi/Cergam No. 00023376/DKV/2019; Maria Fransiska Sulistio (42415142)
Total File
13 file(s)
Perancangan media promosi untuk produk fashion dari limbah kayu jati Bojonegoro

Salah satu produk unggulan Bojonegoro adalah produk mebel kayu jati dengan kualitas ekspor. Akan tetapi akibat ukuran mebel yang besar, terdapat banyak kayu jati berukuran kecil yang tidak digunakan. Untuk membantu upaya pengurangan limbah kayu jati, sebuah brand bernama TEAK+ACC mengeluarkan produk fashion yang menggunakan limbah kayu jati tersebut. Oleh karena ...

Creator(s)
CHIQUITA KEZIA EMERITA
Contributor(s)
Aniendya Christianna, Maria Nala Damajanti, Rebecca Milka Natalia Basuki, Hendro Aryanto S. Sn., M. Si.
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Promosi Produk No. 00023341/DKV/2019; Chiquita Kezia Emerita (42415090)
Total File
19 file(s)
Perancangan kampanye sosial peduli korban kecelakaan di jalan

Fenomena kurangnya kepedulian terhadap sesama kini semakin memudar, khususnya kepada korban kecelakaan di jalan. Korban yang seharusnya ditolong, justru dijadikan sebagai tontonan, bahan pada konten sosial media, dan tidak jarang dibiarkan saja. Dalam kasus ini, masyarakat bertindak seperti itu karena tidak tahu apa yang seharusnya dilakukan. Solusi yang dirancang adalah kampanye ...

Creator(s)
TIFANNY SAVERINA PRASTIKA
Contributor(s)
Deddi Duto Hartanto, Merry Sylvia, S.Sn, Vanessa Yusuf, Elisabeth Christine Yuwono
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Iklan Layanan Masyarakat No. 00023401/DKV/2019; Tifanny Saverina Prastika (42415186)
Total File
22 file(s)
Perancangan media promosi kain tenun Lombok-Nusa Tenggara Barat

Lombok merupakan salah satu pulau yang mempunyai berbagai macam kebudayaan dan tradisi salah satunya adalah kain tenun, namun para penenun Lombok tidak mempunyai kemampuan lebih untuk menjual produknya. Penelitian ini dilakukan untuk merancang strategi yang cocok untuk membantu permasalahan para penenun dalam memasarkan produk mereka. Strategi branding dan promosi yang dilakukan ...

Creator(s)
ANITA SYLVIA CAROLINA
Contributor(s)
Maria Nala Damajanti, Cindy Muljosumarto S.Sn, M.D., Deddi Duto Hartanto, Heru Dwi Waluyanto
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Promosi Produk No. 00023381/DKV/2019; Anita Sylvia Carolina (42415151)
Total File
18 file(s)
Perancangan destination branding desa wisata Pujon Kidul Malang Jawa Timur

Desa Pujon Kidul adalah suatu desa wisata yang berpotensi untuk mendatangkan wisatawan karena memiliki kecantikan alam, sumber daya dan kegiatan penduduk yang beragam. Destinasi wisata ini menawarkan suasana alam pedesaan, tradisional dan kekeluargaan. Cafe Sawah adalah salah satu destinasi wisata kuliner yang paling banyak mendatangkan pengunjung. Namun, diantara banyaknya pengunjung, tak ...

Creator(s)
KEZIA RATIH AYU LANITA
Contributor(s)
Listia, Rika Febriani, Ani Wijayanti Suhartono, Ryan Pratama Sutanto, S.Sn., M.Med.Com
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 00023402/DKV/2019; Kezia Ratih Ayu Lanita (42415187)
Total File
25 file(s)