Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPenelitian ini dilakukan untuk menganalisis creative implementation
pada konsep iklan Hipsta.co.id, dimana efektivitas konsep iklan Hipsta.co.id
dalam bentuk Brand Activation yang merupakan launching dari website baru di
Indonesia dengan tema event yaitu "Uniquely Me". Sampel yang diteliti adalah
anak-anak muda yang berusia 18-22 tahun dimana mereka memiliki hobi dan
minat yang sama tentang Hip-Hop atau hip hop holic dengan status ekonomi
social menengah keatas, mereka yang menjadikan hip hop style sebagai bagian
dari lifestyle mereka dan mereka mengikuti perkembangan trend hip hop style
serta lifestyle hip hop dan mereka juga memiliki suatu komunitas yang beraliran
hip hop untuk menunjukkan eksistensi diri terhadap masyarakat sekitar. Mereka
tidak gagap dalam dunia teknologi khususnya internet, Selain itu, mereka peduli
sekali terhadap dunia fashion yaitu style hip hop. Alat analisis yang digunakan
untuk mengukur efektifitas brand activation Hipsta.co.id adalah menggunakan
analisis in-depth Interview.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui susunan event exhibition
yang diadakan dapat memperkenalkan Hipsta.co.id sekaligus sangat efektif dalam
menyampaikan tujuan dari Hipsta.co.id. dari perspektif konsumen, event yang
diadakan oleh Hipsta.co.id dapat memberikan manfaat yang lebih besar
dibandingkan dengan biaya yang dikeluarkan oleh konsumen. Sehingga dengan
diadakan event ?Uniquely Me? ini, dapat meningkatkan brand awareness dari
Hipsta dan dapat menjadikan Hipsta sebagai top of mind dari kategori brand hip
hop berbasis websites.
Kata Kunci :
Implementatio