Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Studi deskriptif mengenai ekuitas merek roti Orion di Kediri

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui sejauh mana persepsi konsumen terhadap kesadaran merek, persepsi kualitas, asosiasi merek, loyalitas merek, pada merek Roti Orion di Kediri. Responden dalam penelitian ini berjumlah 272 orang dengan menggunakan tehnik judgemental sampling. Teknik analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa statistik deskriptif dengan metode analisa tabulasi silang untuk menjelaskan hubungan antar variabel dalam sebuah penelitian yang berasal dari data kuesioner yang telah diolah.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi konsumen tinggi terhadap kesadaran merek, persepsi kualitas, asosiasi merek, dan loyalitas merek Roti Orion di Kediri. Hal tersebut menunjukkan bahwa konsumen Roti Orion telah memiliki kesadaran merek, persepsi kualitas, asosiasi merek dan loyalitas merek yang baik.

Creator(s)
  • (33409086) PRISKA SILVIA TANOYO
  • (33409094) GEORGINIA FEBRINA KUSUMA
Contributor(s)
-
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010404/MAN/2013; Priska Silvia Tanoyo (33409086), Georginia Febrina Kusuma (33409094)
Subject(s)
  • MARKETING-MANAGEMENT
  • BRAND LOYALTY
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject