Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa perilaku keluhan konsumen di Streats Restoran Ibis Styles Hotel Surabaya Jemursari

Penelitian ini membahas tentang perilaku keluhan konsumen di Streats restoran. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini cross tabulation, chi-square, dan koefisien kontingensi. Berdasarkan hasil tes dapat disimpulkan bahwa: Pada tahap immediate complaint behaviour, karakteristik demografi usia, tingkat pendidikan terakhir, dan pendapatan memiliki hubungan positif dan signifikan, sedangkan karakteristik demografi jenis kelamin tidak memiliki hubungan positif dan signifikan. Sedangkan pada tahap subsequent complaint behaviour karakteristik demografi usia dan tingkat pendidikan terakhir memiliki hubungan positif dan signifikan, sedangkan karakteristik demografi pendapatan dan jenis kelamin tidak memiliki hubungan positif dan signifikan.

Creator(s)
  • (33412091) TOMMY SUSANTO
Contributor(s)
  • Monika Kristanti → Advisor 1
  • Fransisca Andreani → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010609/MAN/2016; Tommy Susanto (33412091)
Subject(s)
  • HOTELS-MANAGEMENT
  • RESTAURANTS-CONSUMER BEHAVIOUR
  • RESTAURANTS-MANAGEMENT
  • RESTAURANTS-MARKETING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject