Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa persepsi glass ceiling pada grup Hotel Accor di Surabaya

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi glass ceiling yang terjadi pada karyawan perempuan melalui hambatan pribadi, hambatan situasional, dan hambatan sosial. Metode pengumpulan data menggunakan survei kepada 50 karyawan perempuan yang mejabat pada posisi manajerial di grup Hotel Accor Surabaya. Hasil penelitian menunjukkan persepsi glass ceiling pada interval kecil. Untuk kelompok umur terdapat perbedaan persepsi glass ceiling, namun untuk status pernikahan tidak terdapat perbedaan persepsi glass ceiling.

Creator(s)
  • (33413140) ARDHIANANTA KURNIA HARIONO
  • (33413187) JEFSON THEIOS
Contributor(s)
  • Deborah C.Widjaja → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2017
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010715/MAN/2017; Ardhiananta Kurnia H (33413140), Jefson Theios (33413187)
Subject(s)
  • HOTELS-MANAGEMENT
  • HOTELS-PERSONNEL MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject