Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelSecara sederhana, endorser berarti seseorang yang menjadi bintang iklan sebuah produk dan mewakiii produk tersebut. Ada beberapa pertimbangan agar seseorang selebriti dapat dipilih menjadi endorser, yaitu credibility, audience matchup, product matchup, attractiveness, miscellaneous consideration. Penggunaan endorser untuk sebuah iklan, kadang menggunakan seorang selebriti kadang tidak. Penggunaan selebriti sebagai endorser mempunyai unsur positif maupun negatif. Unsur positifnya adalah orang yang terkenal akan mendapat perhatian sehingga selebriti tersebut dapat
memberikan kesaksian atas produk, sedangkan unsur negatifnya tidak terlepas dari segi biaya. Persepsi merupakan suatu proses menyeleksi, mengorganisir, dan mengintepretasikan suatu stimuli untuk membentuk gambaran yang berkaitan dan memiliki arti. Gambaran tersebut merupakan sebuah persepsi. Persepsi seseorang terhadap suatu produk dapat menjadi positif ataupun negatif. Salah satu unsur yang mempengaruhi adalah endorser yang mewakili produk.