Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi intrinsik, knowledge sharing behavior, knowledge application behavior terhadap perilaku inovatif pada karyawan agen properti di Surabaya. Penelitian ini dilakukan dengan menyebar angket hingga mendapat 157 responden. Hasil dari penelitian ini menunjukkan need for achievement dan need for affiliation berpengaruh terhadap knowledge sharing behavior; need for achievement, need for power, dan need for affiliation berpengaruh terhadap knowledge application behavior; knowledge sharing behavior berpengaruh terhadap knowledge application behavior; knowledge sharing behavior dan knowledge application behavior berpengaruh terhadap innovative work behavior sedangkan need forpower tidak berpengaruh signifikan terhadap knowledge sharing behavior.