Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisis kepuasan pelanggan dan strategi peningkatan pelayanan pada PT X dengan metode Servqual dan QFD

Persaingan dalam industri jasa konstruksi bertumpu pada kemampuan perusahaan dalam memberikan kualitas pelayanan yang memuaskan harapan pelanggan. Pengukuran kualitas pelayanan jasa yang bersifat intangibles dapat dilakukan dengan mengukur tingkat kepuasan pelanggan. Perusahaan sebaiknya melakukan pengukuran kepuasan pelanggan secara berkala sebagai bahan evaluasi dan peningkatan kualitas pelayanan. Service Quality merupakan metode untuk mengukur kesenjangan antara persepsi dan harapan pelanggan terhadap atribut-atribut pelayanan perusahaan. Evaluasi Service Quality dibagi ke dalam 5 dimensi yaitu tangibles, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy. Kesenjangan yang bernilai negatif menandakan bahwa tingkat kepuasan pelanggan masih kurang dibandingkan tingkat kepentingan atau harapan merekaa terhadap suatu atribut pelayanan. Metode Quality Function Deployment (QFD) akan digunakan untuk menerjemahkan dan menyusun strategi peningkatan pelayanan dalam upaya mengurangi kesenjangan yang terjadi dan meningkatkan kepuasan pelanggan. Penelitian ini dilakukan dengan metode analisis berantai menggunakan tiga tingkatan House of Quality supaya mendapatkan hasil yang lebih spesifik bagi perusahaan.

Creator(s)
  • (C13170004) MICHELLE CHRISTINA LINDA MULYAWAN
Contributor(s)
  • Jani Rahardjo → Advisor 1
  • Prayonne Adi S.T., M.MT. → Advisor 2
  • Felecia → Examination Committee 1
  • Iwan Halim Sahputra → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2021
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03022346/IND/2021; Michelle Christina Linda Mulyawan (C13170004)
Subject(s)
  • CONSUMER SATISFACTION
  • QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject