Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Browse by Themes

40.840 collection(s) found
Manajemen laba melalui loan loss provision oleh perbankan di Indonesia selama pandemi covid-19

Penelitian ini termotivasi oleh munculnya pandemi CoronaVirus (COVID-19) yang mempengaruhi ekonomi negara, terlebih pada sektor perbankan, yang merupakan sektor ekonomi paling depan dan krusial bagi setiap negara. Penelitian ini akan menilai perilaku dan insentif bankir dalam menggunakan Loan Loss Provision (LLP) sebagai alat manajemen laba dan efeknya pada performa keuangan bank ...

Creator(s)
FELICIA, TIFFANY YUNITA PRAYITNO
Contributor(s)
Retnaningtyas Widuri
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 32011746/AKT/2022; Felicia (D12180139), Tiffany Yunita Prayitno (D12180142)
Total File
8 file(s)
Film tourism dan pengaruh terhadap citra destinasi dan minat berwisata wisatawan Indonesia ke Korea Selatan

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana pengaruh elemen film tourism dan citra destinasi terhadap keinginan melakukan film tourism serta mengetahui bagaimana peran citra destinasi dalam memediasi pengaruh elemen film tourism terhadap keinginan melakukan film tourism. Kuesioner disebarkan kepada 183 responden WNI yang menyukai film, drama, maupun program televisi Korea Selatan. Penelitian ini menggunakan PLS-SEM untuk pengolahan ...

Creator(s)
GABRIELLA GRISELDIS C.WIJAYA, STEPHANIE HERMAWAN TELIM
Contributor(s)
Serli Wijaya, Regina Jokom, Monika Kristanti
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 33011026/MAN/2022; Gabriella Griseldis C.wijaya (D11180422), Stephanie Hermawan Telim (D11180223)
Total File
9 file(s)
Pengaruh implementation of servant leadership terhadap organizational citizenship behavior melalui job crafting and employee environmental engagement sebagai variabel mediasi

Organizational citizenship behavior merupakan cara individu yang bebas, baik secara langsung maupun juga tidak secara langsung dalam upaya mencapai performa terbaik dalam suatu organisasi. Tujuan dari servant leadership adalah untuk membantu organisasi dalam menemukan potensi penuh pekerja melalui pelayanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh mediasi job crafting yaitu di ...

Creator(s)
KEVIN JAYA
Contributor(s)
Roy Setiawan, AGUSTINUS SIMANJUNTAK
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012180/MAN/2022; Kevin Jaya (D11170385)
Total File
9 file(s)
Pengaruh service charge dan switching barriers terhadap customer retention intention melalui customer satisfaction pada pengguna bank digital jenius

Customer retention intention merupakan salah satu faktor penting bagi pengguna bank digital dalam membuat keputusan untuk tetap melanjutkan penggunaan layanan dari perusahaan penyedia layanan bank digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh service charge dan switching barriers terhadap customer retention intention melalui customer satisfaction. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif ...

Creator(s)
CALVIN LEONARD
Contributor(s)
Sesilya Kempa, S.E., M.M., Widjojo Suprapto, Fransisca Andreani
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012202/MAN/2022; Calvin Leonard (D11180179)
Total File
9 file(s)
Upaya penurunan persentase rework pada UD X

UD X adalah perusahaan manufaktur yang memproduksi gergaji jenis bandsaw 44, 42, 36, 28, 2”, eva, spon, bi-metal, horizontal, meat bandsaw, dan scroll bandsaw. Pelanggan UD X berasal dari berbagai daerah di Indonesia, beberapa di antaranya adalah Medan, Ambon, Bali, Fak-Fak, Sorong, Manokwari, Bintuni, dan Wasior. Kendala yang dialami adalah persentase ...

Creator(s)
FELICIA FERNANDA
Contributor(s)
Felecia, Siana Halim
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 03022445/IND/2022; Felicia Fernanda (C13180073)
Total File
8 file(s)
Pengaruh aktivasi NaOH pada fly ash terhadap kuat tekan mortar HVFA dan VHVFA

Penggunaan semen dapat menyebabkan pencemaran CO2. Fly Ash (FA) adalah salah satu bahan alternatif untuk mengurangi pemakaian semen. Namun, mortar dari FA memiliki kuat tekan awal dan akhir yang rendah. Oleh sebab itu, pada penelitian ini dilakukan aktivasi menggunakan larutan NaOH encer pada FA lalu dimasukkan ke dalam water bath dengan ...

Creator(s)
EDVAN BENEFISCO JOANLY, STANLEY FILBERTO CIASIE SUTEJA
Contributor(s)
Djwantoro Hardjito, Handoko Sugiharto, Daniel Tjandra
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 10012530/SIP/2021; Edvan Benefisco Joanly (B11180115), Stanley Filberto Ciasie Suteja (B11180142)
Total File
9 file(s)
Pengaruh knowledge sharing terhadap employee innovativeness melalui job satisfaction di kalangan knowledge worker generasi Y & generasi Z

Knowledge sharing didefinisikan sebagai ketersediaan pengetahuan yang relevan untuk para pekerja sedangkan employee innovativeness adalah kreativitas individu karyawan yang dalam tindakan tercermin melalui kinerja individu karyawan tersebut dan job satisfaction adalah Memiliki kontribusi yang tinggi dan hal positif bagi organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh knowledge sharing terhadap employee innovativeness ...

Creator(s)
BLASIUS CHISTOVER KENNETH
Contributor(s)
Yonathan Palumian, S.M.B. ,M.S.M, Dr. Ir. Hotlan Siagian MSc., AGUSTINUS SIMANJUNTAK
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012182/MAN/2022; Blasius Chistover Kenneth (D11170391)
Total File
9 file(s)
Pengaruh content marketing terhadap behavior intention dengan influencer endorsement sebagai moderating pada obyek wisata Labuan Bajo

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari content marketing terhadap behavior intention yang dimoderasi oleh influencer endorsement. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Data penelitian didapatkan melalui kegiatan penyebaran kuesioner. Sebanyak 287 respon diolah menggunakan metode analisis data Structural Equation Modeling. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa hipotesis pertama penelitian yang menegaskan pengaruh antara ...

Creator(s)
AURELIA ANGELINA SETIOBUDIE
Contributor(s)
Edwin Japarianto , Hatane Semuel, Monica Ida Uniati Santoso
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 35010425/MAN/2022; Aurelia Angelina Setiobudie (D11170327)
Total File
9 file(s)
Pengaruh pertumbuhan investasi langsung asing dan pertumbuhan utang luar negeri terhadap pertumbuhan ekonomi: kasus ASEAN-6

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan investasi langsung asing dan pertumbuhan utang luar negeri terhadap pertumbuhan ekonomi ASEAN-6 dengan variabel kontrol pertumbuhan modal domestik, pertumbuhan tenaga kerja, dan perkembangan teknologi dari sudut pandang teori pertumbuhan ekonomi neoklasik. Sampel data yang diteliti adalah enam negara ASEAN yang diseleksi menggunakan metode purposive ...

Creator(s)
MICHELLE
Contributor(s)
Adwin Surja Atmadja, Pwee Leng
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 37010728/MAN/2022; Michelle (D11180295)
Total File
9 file(s)
Pengaruh celebrity-product congruence dan celebrity-consumer congruence terhadap attitude towards brand dan purchase intention produk Mcdonald's Indonesia: studi kasus Mcd x Bts

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas kegiatan Celebrity Endorsement yang dilakukan oleh McDonald’s dalam kolaborasi dengan BTS (BTS Meal). Dua dimensi yang digunakan untuk mengukur keefektifan Celebrity Endorsement dalam kolaborasi tersebut adalah Celebrity-Product Congruence dan Celebrity-Consumer Congruence, yaitu pengaruh nya pada Attitude Towards Brand dan Purchase Intention jangka panjang yang ...

Creator(s)
ANGELA AVERINA, MELISSA HERSIANA LIMANTARA
Contributor(s)
FERRY JAOLIS, Fransisca Andreani , Hanjaya Siaputra
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 33011042/MAN/2022; Angela Averina (D11180142), Melissa Hersiana Limantara (D11180171),
Total File
9 file(s)
Pengaruh social media usage terhadap competitive advantage pada UKM berbasis online di Jawa Timur melalui customer engagement dan entrepreneurial orientation sebagai variabel intervening

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis pengaruh social media usage terhadap competitive advantage melalui mediasi customer engagement dan entrepreneurial orientation pada UKM berbasis online di Jawa Timur. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan angket kepada responden. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode penelitian secara kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini ...

Creator(s)
VERRELL GRADY SUTANTO
Contributor(s)
Ratih Indriyani, Dr. Ir. Hotlan Siagian MSc., Sesilya Kempa, S.E., M.M.
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012193/MAN/2022; Verrell Grady Sutanto (D11170110)
Total File
9 file(s)
Pengaruh entrepreneurial leadership terhadap innovative work behaviour melalui creative self-efficacy dan employee engagement sebagai variabel mediasi pada sales properti di kota Surabaya

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh entrepreneurial leadership dengan creative self-efficacy dan employee engagement sebagai variabel mediasi terhadap innovative work behaviour pada sales person properti di Kota Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif bersifat kausal dan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non-probability sampling didampingi metode purposive sampling. Sebanyak ...

Creator(s)
RICHIE NATAJAYA
Contributor(s)
Ratih Indriyani, R.R. Retno Ardianti, Bambang Haryadi
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012218/MAN/2022; Richie Natajaya (D11180262)
Total File
9 file(s)
Pengaruh corporate social responsibility terhadap firm value yang dimediasi oleh intellectual capital dan dimoderasi oleh industry type

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Corporate Social Responsibility terhadap Firm Value melalui variabel mediator Intellectual Capital dan variabel moderator Industry Type. Data yang digunakan bersifat kuantitatif yang bersumber dari data sekunder, yaitu financial report dan sustainability report berbasis GRI dari perusahaan-perusahaan di Indonesia yang terdaftar dalam Bursa Efek ...

Creator(s)
Caroline Sutjiono
Contributor(s)
Yulius Jogi Christiawan , Devie, Zeplin Jiwa Husada Tarigan
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Tesis No. 03020321/MM/2022; Caroline Sutjiono (D21200047)
Total File
9 file(s)
Kepemimpinan yang melayani di dunia pendidikan: sebuah studi kepemimpinan akademik di SMA Gloria 2 Surabaya

Kepemimpinan yang melayani dianggap sebagai pendekatan yang mampu mendorong perkembangan pemimpin di dunia akademis, khususnya untuk jenjang sekolah menengah ke atas. Penelitian ini mengeksplorasi kepemimpinan akademik di SMA Gloria 2, yang ingin mengadopsi konsep Servant Leadership dalam sebuah proyek konsultatif melibatkan para pemimpin, para bapak/ibu guru dan para siswa melalui wawancara ...

Creator(s)
Natha Bella Angella
Contributor(s)
Ricky Wang, Oviliani Yenty Yuliana, S.T., MS-CIS., Ph.D., Drh. Deborah Indriati, M.M.
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Tesis No. 03020324/MM/2022; Natha Bella Angella (D21200029)
Total File
9 file(s)
Implementasi internet of things untuk pembuatan keyless smart door dengan nfc tag dan qr code

Seiring dengan adanya pandemi seperti saat ini, kebanyakan orang akan menghabiskan waktu mereka berada di rumah. Semua orang ingin mendapatkan rasa nyaman dan aman karena mereka menghabiskan sebagian besar waktunya berada di rumah. Banyak kasus pembobolan pintu rumah karena kurangnya keamanan pada rumah. Pada penelitian kali ini, akan dilakukan uji coba ...

Creator(s)
JASON EVANDER
Contributor(s)
Justinus Andjarwirawan, Resmana Lim, Stephanus A. Ananda, INDRO SETIAWAN
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 01022119/INF/2022; Jason Evander (C14170028)
Total File
9 file(s)
Implementasi dan analisa snort dan suricata sebagai ids dan ips untuk mencegah serangan DOS dan DDos

DOS dan DDoS merupakan salah satu serangan yang paling banyak digunakan oleh hacker. DDOS adalah serangan dengan beberapa penyerang untuk menghabiskan resource dari target hingga target tidak bisa menghandle request. Untuk mencegah serangan di atas bisa menggunakan firewall, fungsi dari firewall adalah pertahanan pertama dari komputer yang memfilter paket yang masuk ...

Creator(s)
DARRYL SANTOSO
Contributor(s)
Agustinus Noertjahyana, Justinus Andjarwirawan, Henry Novianus Palit, S.Kom
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 01022124/INF/2022; Darryl Santoso (C14170068)
Total File
9 file(s)
Pengaruh financial literacy, self-control in money matters, dan financial self-efficacy terhadap otoritas pengambil keputusan keuangan rumah tangga di kota Balikpapan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh financial literacy, self-control in money matters, dan financial self-efficacy terhadap otoritas pengambil keputusan keuangan rumah tangga di kota Balikpapan. Populasi dalam penelitian ini adalah rumah tangga di kota Balikpapan dan sampel dalam penelitian ini adalah rumah tangga di kota Balikpapan yang minimal memiliki satu anak. ...

Creator(s)
TASYA LIE
Contributor(s)
Evelyn S.E., MSA, Njo Anastasia , Mariana Ing Malelak
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 37010712/MAN/2022; Tasya Lie (D11180607)
Total File
9 file(s)
Sistem rekomendasi konsentrasi berdasarkan aggregate function multi criteria pada prodi informatika UK Petra

Sistem rekomendasi merupakan sistem yang berfungsi untuk membantu user dalam mengambil keputusan dengan cara memberikan rekomendasi item kepada user. Dalam perkuliahan, mahasiswa dihadapkan pada pilihan untuk mengambil konsentrasi studi tertentu. Namun, seringkali mahasiswa kebingungan untuk memilih konsentrasi studi yang harus diambil. Oleh karena itu, diperlukan suatu sistem yang dapat memberikan rekomendasi ...

Creator(s)
WILLY SANTOSO
Contributor(s)
Rolly Intan, Yulia, Djoni Haryadi Setiabudi
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 01022116/INF/2022; Willy Santoso (C14170077)
Total File
10 file(s)
Kesiapan pelaku konstruksi dalam penggunaan drone pada proyek konstruksi di Surabaya

Seiring dengan berkembangnya zaman, muncullah inovasi-inovasi baru yang salah satunya adalah penggunaan drone pada dunia konstruksi. Drone pada dunia konstruksi, sudah banyak digunakan oleh praktisi dalam segala fase konstruksi. Pada penelitian ini akan dibahas lebih mendalam tentang kesiapan penggunaan drone berdasarkan tiap fungsinya pada sektor konstruksi, yang berbeda dengan penelitian sebelumnya, ...

Creator(s)
FRANCISCO GALILEO IRAWAN, KENNY DAVIDLIE TJANDRA
Contributor(s)
Paulus Nugraha, Dr. rer.nat. Surya Hermawan S.T., M.T., Jonathan Hendra Kusuma, Riza Yosia Sunindijo
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 20012568/SIP/2022; Francisco Galileo Irawan (B11180008), Kenny Davidlie Tjandra (B11180002)
Total File
9 file(s)
Pengaruh perceived organizational support dan organizational citizenship behavior terhadap employee engagement pada karyawan yang menjalankan sistem work from home

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh perceived organizational support dan organizational citizenship behavior terhadap employee engagement pada karyawan yang menjalankan sistem work from home. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini dengan menggunakan metode Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini ...

Creator(s)
SHERYNA JACQUELINE ERTANTO
Contributor(s)
Dhyah Harjanti, Maria Praptiningsih, S.E., M.Sc.FE., Ratih Indriyani
Publisher
Universitas Kristen Petra
Source
Skripsi No. 31012219/MAN/2022; Sheryna Jacqueline Ertanto (D11170124)
Total File
9 file(s)